Kamis, 14 April 2011

MOLEKUL ORGANIK

MOLEKUL ORGANIK

  1. Ikatan Kovalen Polar
  2. ATURAN OKTET
    • Atom-atom akan bereaksi agar memiliki jumlah elektron valensi yang sama dengan jumlah elektron valensi gas mulia
    • Catatan: Tidak berlaku untuk
    • H, B, Al dan S
  3. Muatan Formal menentukan apakah suatu zat yang stabil itu ion atau molekul netral. Muatan Formal . . NH 2 - berikatan Tidak berikatan Jumlah semua ½ dari = elektron valensi elektron tak + elektron dalam atom berikatan berikatan netral ( Formal Charge = 5 - 4 - 2 = -1 ) 5e - 6e - N : . .. N : . . . . H H
  4. Pemisahan muatan lokal besar terjadi jika pasangan elektron ikatan berasal dari satu pihak. Contoh:
  5. SULFATE _ +2 2 - Hitung muatan formal !!! S O O O O .. .. : .. : : .. .. : .. : : _ _ _ net ionic charge
  6. Gugus Fun gs ional Senyawa Organik
    • A. Gugus Fungsional Karbon
  7. B. Gugus Fungsional dengan ikatan tunggal ke heteroatom
  8. C. Gugus Fungsional dengan ikatan rangkap ke heteroatom
  9. Bentuk Molekul
  10.  
  11. Perbedaan atom Karbon
  12. Resonan si
  13. Lanjutan
  14. Kaidah Resonan si
    • Kaidah resonansi I
    • Semakin panjang pemisahan muatan semakin tinggi energi struktur resonansi, atau semakin panjang pemisahan muatan semakin tidak stabil struktur tsb.
    • Kaidah resonansi II
    • Semakin rendah energi suatu struktur resonansi, semakin mirip dengan struktur yang sebenarnya.
    • Kaidah resonansi III
    • Makin besar energi resonansi, semakin stabil suatu molekul.
    • Energi resonansi adalah perbedaan energi antara struktur resonansi yang paling stabil dengan struktur yang sebenarnya.
  15. Orbital Atom d an Mole k ul
  16. Orbital Mole k ul
  17.  
  18.  
  19.  
  20. Daya Tarik Intermolekul
    • Gaya London (Van der Waals)
    • Daya Tarik Dipole-Dipole
    • “ Ikatan Hidrogen”
  21. Gaya London
    • ada disemua molekul, tergantung pada:
    • 1. Luas Permukaan
    • - Umumnya berbanding lurus dengan berat molekul
    • - Lebih kecil dari harapan untuk F, Cl, Br, I
    • 2. Kepolaran dari awan elektron
    • 3. Jumlah kontak antara molekul
  22. Daya Tarik Dipol-dipol
    • Terdeteksi berpengaruh pada titik didih dari senyawa karbonil (C=O)
  23. Ikatan Hidrogen
    • Interaksi khusus antara molekul-molekul dengan O-H atau N-H
  24. Daya Tarik Intermolekular Daya Tarik = Gaya London + Daya tarik Dipole-dipole + Daya tarik Ikatan hidrogen
  25. Gaya Intermolekul
    • Interaksi van der Waals
    • Interaksi lemah antara atom dan molekul satu sama lainnya
    • Gaya Interaksi ini merupakan gaya elektrostatik elektron dari suatu molekul atau atom ke inti lainnya
    • Jika tidak ada gaya van der Waals, semua materi akan berada dalam bentuk gas,
    • dan itu tidak mungkin.
  26.  
    • Faktor-faktor yang berpengaruh:
    • 1. Ukuran Molekul
    • molekul besar punya elektron dan inti lebih banyak yang menciptakan gaya intermolekul van der Waals, sehingga
    • akan punya TD lebih tinggi dibandingkan dengan senyawa sama dengan ukuran lebih kecil
    • 2. Bentuk Molekul
    • 3. Kepolaran molekul
    TITIK DIDIH DAN TITIK LELEH
  27.  
  28. Ikatan Hidrogen


0 komentar:

Posting Komentar